Membahas tentangPenumpang KRL Diprediksi Meningkat Usai Liburan Iduladha

Pada kesempatan ini kami mau mengulas tentang Membahas tentangPenumpang KRL Diprediksi Meningkat Usai Liburan Iduladha,

Oase.id- PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) memprediksi peningkatan pengguna kereta rel listrik (KRL) terjadi Senin, 3 Agustus 2020. Lonjakan penumpang terjadi akibat libur panjang akhir panjang Hari Raya Iduladha 2020 berakhir.
 
“Diprediksi pengguna dari luar Jakarta dgn tujuan stasiun-stasiun di wilayah Jakarta mau cukup tinggi,” kata VP Corporate Communications PT KCI Anne Purba di Jakarta, Minggu, 2 Agustus 2020.
 
Pihaknya mencatat pengguna KRL pada H-1 Iduladha pada Kamis, 30 Juli 2020, mencapai 409.814 pengguna. Meningkat 10 persen dibanding Kamis pekan lalu, 23 Juli sebanyak 370.948 pengguna.

Pada Hari Raya Iduladha, Jumat, 31 Juli 2020, pengguna KRL sebanyak 187.257 penumpang. Jumlah penumpang turun drastis akibat libur panjang akhir pekan.

 

PT KCI memprediksi banyak pengguna jasa yg balik mudik kembali beraktivitas menggunakan KRL pada awal pekan.
 
“Guna menghindari antrean di stasiun Senin pagi mendatang, kami mengimbau pengguna untuk kembali ke Jakarta dgn memanfaatkan kondisi KRL yg cenderung lebih lengang pada akhir pekan ini,” ujar Anne.
 
Anne menuturkan penumpukan penumpang KRL terfokus pada pukul 05.00-08.00 WIB dan 16.00 – 20.00 WIB. Selain jam sibuk itu, KRL lebih lengang dan tak ada antrean penumpang.
 
PT KCI bertahap menambah perjalanan KRL hingga kini telah mencapai 971 perjalanan per hari. Jumlah ini telah maksimal dgn mempertimbangkan kapasitas angkut serta kapasitas prasarana perkeretaapian yg tersedia.
 
KCI juga melayani maksimal 74 orang per kereta supaya penerapan physical distancing di dalam KRL dapat terpenuhi. Pihaknya mengimbau seluruh pengguna KRL dapat tetap menerapkan protokol kesehatan covid-19.

(SBH)

Demikianlah ulasan mengenai Membahas tentangPenumpang KRL Diprediksi Meningkat Usai Liburan Iduladha . apabila ada pertanyaan dapat dgn menuliskan pada kolom komentar dibawah ini.

terima kasih





Uncategorized

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.